1. Foundation
Ini adalah salah satu responsive framework favorit saya, karena dengan foundation dari zurb, pembuatan template yang responsive jauh lebih mudah dan jauh lebih cepat. Tidak aneh mereka menyisipkan “It’s now crazy fast for designers and engineers to code and learn too.” di website officialnya. Membuat versi desktop dan mobile jauh lebih optimal dan tidak berantakan. Kunjungi websitenya http://foundation.zurb.com/
2. Gumby
Gumby merupakan framework pembuatan template yang fleksibel, menggunakan luas 960px, jika Anda yang biasanya menggunakan 960grid system dipastikan familiar dengan gumby, dan biasanya memang lebar 960px itu adalah lebar yang paling banyak dipilih oleh para web designer. Gumby menggunakan SASS, pengembangan dari CSS3. Dengan gumby anda bisa membuat template responsive untuk desktop maupun untuk mobile. Patut di coba, kungjungi websitenya langsung di http://gumbyframework.com/
https://www.ilmuwebsite.com/cara-gampang-membuat-template-website-responsive
Web pembuat template Responsive
Reviewed by blajarbanyakhal.blogspot.com
on
12:35 AM
Rating:
No comments: